Melaka, Malaysia – Dalam rangka meningkatkan tata kelola universitas yang baik, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang mengirimkan dosen dan pegawai untuk mengikuti International Training on Good University Governance di UiTM Melaka, Malaysia. Jumlah dosen dan pegawai yang dikirimkan sebanyak 15 orang yang terdiri dari 9 pegawai dan 6 dosen yang …
Read More »